Darmediatama.com – Cara Memperbaiki Video yang Corrupt. Seringkali kita, selesai merekam Video, pasti langsung diplay dan ditonton hasilnya.
Tapi pernahkah Kamu mengalami Video yang direkam terjadi corrupt, rusak, bahkan tidak bisa diplay?
Tentunya, masalah ini memang kadang terjadi. Dan jujur, kadang cukup bikin repot. Apalagi kalau Videonya sudah susah-susah kita ambil.
Alhasil…